Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

LIRIK Adnan Veron ft. Sarah Devoniza - Hampa

Detail mengenai lagu Adnan Veron ft. Sarah Devoniza - Hampa
Judul Lagu : Hampa
Penyanyi : Adnan Veron featuring Sarah Devoniza
Label : ON Musik

Ingin kulepas semua harapku Ingin kuhapus semua anganku Hanya ada ragamu Hanya ada bayangmu Tapi ku tak bisa merasakan cintamu. Demikianlah penggalan lirik lagu yang dibawakan oleh Adnan Veron featuring Sarah Devoniza. Dibawah label ON Musik, berikut ini Lirik Lagu Hampa yang dinyanyikan oleh Adnan Veron featuring Sarah Devoniza.

LIRIK Adnan Veron ft. Sarah Devoniza - Hampa
LIRIK Adnan Veron ft. Sarah Devoniza - Hampa

Lirik Lagu Adnan Veron ft. Sarah Devoniza - Hampa
Ku selalu bertanya pada diriku
Mengapa ku masih berdiri untukmu
Semakin kuat rasa inginku
Untuk kembali memilikimu

Ingin kulepas semua harapku
Ingin kuhapus semua anganku
Hanya ada ragamu
Hanya ada bayangmu
Tapi ku tak bisa merasakan cintamu

Namun waktu tak searah tapi tak kunjung jua
Kau ada kau nyata tapi terasa hampa
Sambutlah diriku raih tanganku
Kau ada kau nyata tapi terasa hampa

Waktu terhenti ku masih disini
Untukmu aku masih berharap
Tak banyak pintaku
Jantuh dirimu ada disisiku selamanya

Ingin kulepas semua harapku
Ingin kuhapus semua anganku
Hanya ada ragamu
Hanya ada bayangmu
Tapi ku tak bisa merasakan cintamu

Namun waktu tak searah tapi tak kunjung jua
Kau ada kau nyata tapi terasa hampa
Sambutlah diriku raih tanganku
Kau ada kau nyata tapi terasa hampa

Posting Komentar untuk "LIRIK Adnan Veron ft. Sarah Devoniza - Hampa"